Indikator Stochastic Relative Strength Index
Indikator Stochastic Relative Strength Index
Dalam dunia trading forex kita pasti sudah mengenal masing-masing dari indikator stochastic dan juga indikator relative strength index. kedua indikator ini memiliki perannya masing-masing dalam proses trading forex. lantas Bagaimana jika kedua indikator ini digabungkan.
Jika digabungkan maka nantinya akan menjadi Indikator stochastic Relative strength index, Dimana indikator ini merupakan Analisis teknikal yang digunakan untuk menentukan apakah suatu aset kelebihan beli ataupun kelebihan jual serta dapat mengidentifikasi tren pasar saat ini. sesuai namanya indikator stochastic Relative strength index merupakan turunan dari relative strength index yang standar. Ini merupakan jenis isolator berfluktuasi di atas dan di bawah garis tengah.
Indikator stochastic relative strength index pertama kali dijelaskan pada tahun 1994 pada buku the new teknikal Trader. Buku ini sering digunakan oleh para trader dan sering diterapkan pada perdagangan lain seperti pasar valas atau Kriptokurensi.
Cara kerja Indikator Stochastic Relative Strength Index
Indikator stochastic relative strength index diturunkan dari relative strength index biasa dengan menerapkan rumus indikator stochastic oscillator. Sehingga hasil yang didapatkan merupakan peringkat numerik tunggal yang berayun pada garis tengah 0,5 dalam kisaran 0 hingga 1. namun ada versi modifikasi dari indikator stochastic relative strength index sehingga menghasilkan sampai 100. dan nilainya berkisar antara 0 hingga 100 bukan lagi 0 dan 1. untuk melihat simple Moving Average 3 hari bersama dengan garis Indikator stochastic relatif strength index. Dimana nantinya bertindak sebagai cari sinyal yang dimaksudkan untuk mengurangi resiko perdagangan karena adanya sinyal palsu.
Rumus dari statistik vacillator standar mempertimbangkan harga penutupan aset bersamaan dengan poin tertinggi dan terendah nya dalam satu periode waktu tertentu. jika menggunakan rumus tersebut untuk menghitung indikator statistik relative strength index rumus tersebut langsung diterapkan ke data relative strength index, dimana Harganya tidak dipertimbangkan.
Mirip seperti relative strength index standar pengaturan waktu yang sering digunakan pada indikator stochastic relative strength index didasarkan pada 14 periode. 14 periode ini terlibat dalam perhitungan indikator Static relative strength index yang didasarkan pada kerangka waktu grafik. Grafik harian akan mempertimbangkan jangka waktu 14 Hari terakhir sedangkan grafik per jam akan menghasilkan indikator atau statistik relative strength index berdasarkan pekerjaan terakhir.
periode tersebut dapat diatur menjadi hari, jam atau menit. dengan penggunaan yang lebih bervariasi secara signifikan dari pedagang ke pedagang yang disesuaikan dengan masing-masing profil dan strategi mereka. jumlah periode juga dapat disesuaikan naik ataupun turun untuk dapat mengidentifikasi trend jangka panjang atau trend jangka pendek. para trader biasanya menggunakan 20 periode sebagai opsi lainnya yang yang sering digunakan sebagai indikator stochastic relative strength index.
Penggunaan Indikator Stochastic Relative Strength Index
Indikator stochastic relative strength index berperan signifikan besarnya di dekat batas atas dan batas bawah kisarannya. sehingga kegunaan utama dari indikator ini yaitu dapat mengidentifikasi posisi. masuk dan titik keluar, dan waktu pembalikan harga. sehingga pembacaan 0,2 atau lebih rendah menunjukkan bahwa suatu aset mungkin kelebihan jual, sementara itu pembacaan 0,8 atau di atasnya menunjukkan bahwa kemungkinan akan terjadi kelebihan beli.
Pembacaan yang mendekati garis tengah dapat diartikan sebagai informasi yang berguna berkenaan dengan tren pasar. contohnya saat garis tengah sebagai support dan garis indikator statistik relative strength index terus bergerak diatas tanda 0,5 ini memungkinkan terjadinya kelanjutan peran naik au terutama saat garis mulai bergerak menuju 0,8. begitu juga pada pembacaan dibawah 0,5 yang mengarah ke 0,2 akan menunjukkan tren turun.