Cara Membuat Facebook Baru dengan Mudah

Cara Membuat Facebook cukup mudah, setidaknya saya sekarang berpikir demikian, namun dulu sebelum benar-benar saya memiliki akun facebook, membuat akun facebook itu sangat rumit. Namanya juga belum tahu, jadi sekarang mumpung saya masih ingat saya tuliskan saja bagaimana cara membuat facebook baru dengan mudah.

Saya mencoba menulis semudah mungkin agar cara membuat facebook baru ini dapat dilakukan dengan mudah dan gampang diikuti oleh teman yang membutuhkan. Berikut cara membuat facebook baru dengan mudah.

1. Buka halaman www.facebook.com
2. Setelah masuk Facebook, disana terdapat tulisan “Mendaftar” dengan kolom isian di bawahnya.
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah, Cara, mendaftar, facebook, baru, dengan, mudah
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah
Ket.- Kolom kesatu, untuk nama depan dan nama belakang
- Kolom kedua dan ketiga untuk nomor hape dan email yang kita miliki
- Kolom keempat untuk sandi atau password facebook, gunakan yang gampang diingat tetapi sulit ditebak untuk menghindari pembajakan akun facebook.
- Pada tanggal lahir masukkan Tanggal, Bulan, dan Tahun lahir. Biasanya kalau usia kurang dari 17 tahun maka tidak bias daftar, jadi ‘usahakan’ tahun kelahiran dibuat lebih dari 17 tahun.
- Selanjutnya pilih salah satu antara Perempuan atau Laki-laki
3. Selesai mengisi data, pilih dan klik Mendaftar.
4. Kalau kita mengisi dengan nomor hape, maka akan muncul permintaan untuk memasukkan kode verifikasi yang dikirim via SMS.
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah, Cara, mendaftar, facebook, baru, dengan, mudah
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah
5. Kalau menggunakan email, pada halaman selanjutnya langsung saja klik “Lewati”
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah, Cara, mendaftar, facebook, baru, dengan, mudah
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah
6. Langkah berikutnya kita akan menambahkan teman di facebook, pilih beberapa atau boleh juga lewati untuk segera masuk ke akun facebook
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah, Cara, mendaftar, facebook, baru, dengan, mudah
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah
7. Kemudian kita akan masuk ke halaman untuk mengedit foto profil, silakan tambahkan foto atau bisa nanti setelah masuk akun facebook dengan mengklik ‘Lewati'.
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah, Cara, mendaftar, facebook, baru, dengan, mudah, mendaftar facebook,
Cara mendaftar facebook baru dengan mudah
8. Jangan lupa untuk mengkonfirmasi pendaftaran facebook baru untuk yang menggunakan email, buka email kita dan disana akan ada pesan baru, klik saja verifikasi blab la… biasanya agak panjang, kalau sudah 

Setelah buat akun fb kita masuk ke akun facebook kita bisa langsung berinteraksi, untuk menambahkan teman kita hanya perlu memilih cari teman, untuk menambahkan foto profil dan lainnya akan tersedia catatan pada setiap kolom pilihan.

Pendaftaran facebook terus selalu berubah setiap saat, kalau ada perubahan, improvisasi saja, karena cara mendaftar facebook baru dengan mudah itu memang mudah. Demikian cara membuat facebook baru dengan mudah, semoga bermanfaat dan Selamat mencoba buat fb :)